Optimalisasi Efisiensi Pakan Ikan: Eksplorasi Protein Sparing Effect
(gilakoi.com) Pakan merupakan salah satu biaya tertinggi yang dikeluarkan dalam budidaya ikan. Pemenuhan kebutuhan nutrien ikan sangat penting dalam menunjang pertumbuhan ikan. Nutrien terbagi atas makronutrien dan mikronutrien. Makronutrien adalah nutrien yang dibutuhkan dalam jumlah besar, terdiri atas protein, karbohidrat, dan lemak. Di sisi lain, …